Gambar ini diambil dari sebuah artikel yang berjudul " The Rescuing Hug" . Secara singkat isi artikel ini menceritakan tentang kehidupan di minggu pertama pada bayi kembar. Kedua nya ditempatkan pada inkubator yang berbeda, salah satu bayi memiliki kemungkinan kecil untuk dapat hidup lebih lama dari kembarannya, namun seorang perawat berperang melawan peraturan di RS tersebut dan menempatkan kedua bayi dalam 1 inkubator, ketika mereka ditempatkan bersama - sama, keduanya semakin sehat karena pelukan menawan dari seorang kakak pada adiknya. Akhirnya jantung bayi stabil dan suhu dalam keadaan normal.
subhanalloh :)
pernah denger ada cerita bayi yg lahir prematur dan diperkirakan meninggal, setelah dipeluk ibunya 2 jam, akhirnya sadar. hebat ya pelukan itu!
BalasHapusoh gitu, berarti udah meninggal hidup lagi atau gimana itu, atau salah diagnosa ya hehe
BalasHapusKayaknya sih salah diagnosis, ga tau deh sis...hahaha..
BalasHapus